TV Analog di Banjarmasin Dimatikan Malam Ini
TV analog di Banjarmasin akan dimatikan Kementerian Komunikasi dan Informatika atau Kominfo malam ini (20/3), tengah malam. Distribusi set top box di area ini sudah 95%. Sebelumnya, Kominfo menjadwalkan TV…