Mahfud MD Izinkan BPKP Audit Proyek BTS Kominfo
Kementerian Komunikasi dan Informatika atau Cominfo akan membuka pintu bagi Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP) dan aparat penegak hukum yang ingin melakukan pemeriksaan dan penyidikan di lingkungan Cominfo. Hal…
Toko Buku Gunung Agung, Temani Indonesia dari Awal Kemerdekaan
Toko Buku Gunung Agung berencana menutup seluruh cabangnya di Indonesia pada akhir tahun 2023. Pengumuman ini disampaikan manajemen PT GA Tiga Belas dalam keterangan resmi, Minggu (21/5). Sejak pandemi Covid-19,…
Uni Eropa Denda Meta Hampir Rp 20 T Karena Langgar Aturan Data Pribadi
Regulator Uni Eropa mendenda Meta €1,2 miliar atau $1,3 miliar karena mentransfer data pribadi pengguna Facebook UE ke server di Amerika Serikat. Denda itu dijatuhkan setelah penyelidikan oleh Komisi Perlindungan…
Kominfo: Proyek Pusat Data Nasional Tak Terganggu Dugaan Korupsi BTS
Kementerian Komunikasi dan Informatika atau Kominfo menyatakan pembangunan Pusat Data Nasional atau PDN tidak terganggu dengan kasus dugaan korupsi proyek pengadaan menara telekomunikasi atau BTS 4G yang dioperasikan oleh BAKTI…
Sejarah 22 Mei sebagai Hari Keanekaragaman Hayati Dunia
Setiap tahun, tanggal 22 Mei diperingati sebagai Hari Keanekaragaman Hayati Sedunia. Peringatan ini dideklarasikan oleh PBB untuk meningkatkan pengetahuan dan upaya pelestarian keanekaragaman hayati di seluruh dunia. Ketika dicanangkan pertama…
DM Twitter Kini Bisa Kirim Pesan Suara, Simak Caranya
Twitter hari ini meluncurkan fitur baru berupa pesan suara atau voice note di bagian Direct Message (DM). “Coba kirim pesan suara,” kata Twitter dalam notifikasi DM Twitter, hari ini (19/5).…
Aplikasi ChatGPT Resmi Hadir Di Ponsel iPhone
Perusahaan teknologi OpenAI mengumumkan bahwa chatbot populernya, ChatGPT kini tersedia sebagai aplikasi di ponsel iOS atau iPhone. Nantinya, ChatGPT akan hadir di sistem operasi Android. “Kami meluncurkan aplikasi ChatGPT untuk…
AS Tawarkan Rp 150 M untuk Tangkap Hacker Rusia Penyebar Ransomware
Amerika Serikat (AS) telah mendakwa seorang warga negara Rusia atas dugaan serangan siber terhadap lembaga hukum, pemerintah, rumah sakit, dan sekolah di seluruh dunia dengan menyebarkan ransomware. Departemen Kehakiman AS…
Tiket Coldplay Ludes Terjual dalam Tiga Jam
Promotor PK Entertainment mengumumkan tiket Coldplay habis terjual selama general sale yang berlangsung hari ini, Jumat (19/5). Masa penjualan tiket konser band asal Inggris itu dimulai pukul 10.00 WIB dan…
Akhir Tahun, Google Akan Hapus Akun yang Tidak Aktif Selama Dua Tahun
Google mengumumkan akan menghapus akun yang tidak aktif selama dua tahun. Langkah ini diambil perusahaan untuk menghindari risiko keamanan. Wakil Presiden Manajemen Produk Google Ruth Kricheli mengatakan perusahaan memperbarui kebijakan…